Sebelum membahas tentang pengobatan dan pencegahannya ada beberapa penyebab yang bisa membuat Anda mempunyai penyakit maag:
- Bisa saja maag terjadi karena pemakaian obat secara terus-menerus (aspirin, ibuprofen, naproxen)
- Pemakaian zat-zat kimia (kokain)
- Radiasi atau kemoterapi
- Sering mengkonsumsi alkohol
- Terlalu sering mengkonsumsi makanan panas dan pedas
- Merokok
- Kopi dan minuman yang mengandung kafein
- Kecemasan dan tingkat stress yang tinggi
- Antasida (Untuk menghilangkan rasa nyeri)
- Proton pump inhibitor (Untuk menghentikan produksi asam lambung dan menghambat infeksi bakteri "helicobacter pylori")
- Cytoprotective Agent (Untuk melindungi jaringan mukosa lambung dan usus halus)
- Obat anti sekretorik (Mampu menekan sekresi asam)
- Pankreatin (Untuk mengatasi gangguan sakit pencernaan seperti perut kembung, mual, dan sering mengeluarkan gas)
- Ranitidin (Mengobati tukak lambung)
- Simetidin (Mengobati dispepsia)
Dan di bawah ini ada beberapa cara pencegahan sakit maag yang bisa Anda lakukan sehari-hari:
- Meminum obat yang dianjurkan secara teratur sampai benar-benar sembuh dan terbebas dari penyakit maag.
- Mengikuti diet khusus penderita penyakit maag.
- Makanlah makanan yang sehat yang tidak terlalu mengandung banyak bumbu atau rempah.
- Makanlah dalam posi kecil tetapi sering.
- Hindari makanan yang terlalu pedas atau terlalu asam.
- jangan meminum minuman yang mengandung alkohol dan kafein, serta soda dan cola.
- Makan yang teratur dan jangan melewatkan waktu makan
- Istirahat yang cukup.
No comments:
Post a Comment